Search

14 Januari 2026

Harga Emas di Langsa Kokoh Bertahan, Segini Dijual Pedagang Pada 19 Desember 2025

Redaktur

KOTA LANGSA | REALITAACEH – Update terbaru pasaran harga emas perhiasan di Kota Langsa hingga tiga hari terakhir ini masih bertahan tinggi, Jumat (19/12/2025).

Pemilik Toko Emas Berkat Jasa Sejahtera, Muhammad Syirajullah, menyebutkan, hingga hari ini harga emas perhiasan masih bertahan tinggi.

Fahrurrazi merincikan, emas 99,5 persen kini masih tetap Rp 7.700.000 per mayam, belum termasuk ongkos Rp 50 ribu.

Lalu, emas perhiasan 97 persen juga masih sama tetap bertahan Rp 7.500.000 per mayam, belum termasuk ongkos tempahan Rp 50 ribu.

Sedangkan emas perhiasan 70 persen juga masih bertahan di angka Rp 2.000.000 per gram, belum termasuk ongkos.